Jawab dengan benar Jangan ngasal 1. JELASKAN 4 SYARAT MENYANYI SECARA VOKAL

Berikut ini adalah pertanyaan dari bambangs123 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jawab dengan benarJangan ngasal

1. JELASKAN 4 SYARAT MENYANYI SECARA VOKAL GRUP DENGAN BAIK DAN BENAR !

2. JELASKAN 2 MANFAAT DALAM MENYANYI SECARA VOKAL GRUP !

3. JELASKAN PERBEDAAN PADUAN SUARA,VOKAL GRUP,KANON DAN AKAPELA

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. •memperhatikan intonasi yaitu tinggi rendahnya suatu nada

• memperhatikan artikulasi yaitu penampilan yg jelas antara kata dan lagu

• memperhatikan penampilan

• pernapasan yg benar menggunakan pernapasan diafragma

2. • lebih mudah menentukan harmonisasi suara

• menghasilkan kapasitas suara yg lebih besar

3. • Paduan suara atau kor adalah sajian musik vokal oleh beberapa orang dengan memadukan berbagai jenis suara menjadi satu kesatuan yang utuh dan dapat mengungkapkan jiwa lagu yang dinyanyikan.

• Vokal grup, merupakan musik yang dibawakan sekumpulan orang yang bernyanyi sebuah lagu secara serentak. Seringkali vokal grup dinyanyikan dengan koreografi tambahan.

• kanon, merupakan musik yang berisikan suatu komposisi yang mempekerjakan musik melodi yang dimainkan dengan durasi yang bergantian. Lagu kanon dinyanyikan bersama dan terdengar seperti menggunakan 2 suara atau lebih.

• Akapela, merupakan musik yang dibawakan tanpa menggunakan instrumen apapun dan hanya menggunakan suara vokal saja.

semoga membantu :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh putriramadaninadia18 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 03 Jun 22