dalam proses pembuatan hiasan dinding dengan teknik etsa pada proses

Berikut ini adalah pertanyaan dari phani6249 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

dalam proses pembuatan hiasan dinding dengan teknik etsa pada proses perancangannya perlu memperhatikan faktor....​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pada proses pembuatan hiasan dinding dengan teknik etsa dalam proses perancangannya perlu memperhatikan faktor estetika. Faktor ini perlu diperhatikan untuk keindahan yang ada.

Pembahasan

Estetika adalah ilmu yang mempelajari bagaimana keindahan itu terbentuk dan bagaimana rasanya. Tentunya keindahan seni pahat harus dirasakan oleh banyak orang, bersifat subjektif. Subyek suatu objek dapat dipengaruhi oleh banyak hal, seperti letak geografis, adat istiadat, dan budaya. Elemen kedua adalah bentuk. Elemen bentuk dapat diwujudkan dalam dua atau tiga dimensi. Bentuk menjadi elemen penting yang menarik perhatian.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut materi tentang faktor estetika: yomemimo.com/tugas/20025730

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh grahatama dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 05 Dec 22