Berikut ini adalah pertanyaan dari pinguinimut03 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Jemek Supardi (14 Maret 1953 – 16 Juli 2022) adalah seniman teater berkebangsaan Indonesia. Namanya dikenal sebagai penampil pantomim yang menyuarakan ketimpangan sosial masyarakat. Ia telah menghasilkan banyak karya di berbagai medium pertunjukan antara lain di panggung pertunjukan, pasar, jalan, sampai kuburan.[1][2]
JEMEK SUPARDI
- Lahir
- 14 Maret 1953
- Pakem, Sleman, DIY
- Meninggal
16 Juli 2022 (umur 69)
Kasihan, Bantul, DIY
3. Kebangsaan
Indonesia
Dikenal atas
Maestro pantomim Indonesia
Penjelasan:
_maaf kalo salah_
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh akunspam156 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 26 Jan 23