Sebutkan 5jenis proses pengawetan dalam pengolahan jenis makanan yang berbahan

Berikut ini adalah pertanyaan dari cipu1108 pada mata pelajaran Wirausaha untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan 5jenis proses pengawetan dalam pengolahan jenis makanan yang berbahan baku hewani

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Berikut adalah 5 jenis proses pengawetan dalam pengolahan jenis makanan yang berbahan baku hewani :

  1. Pengalengan.
  2. Pengeringan.
  3. Pembekuan.
  4. Pengasapan.
  5. Penggaraman.

» Pembahasan

Pengawetan bahan makanan dilakukan dengan cara memperhatikan jenis bahan makanan yang akan diawetkan dan keadaan bahan makanan tersebut. Pengawetan bahan makanan ini dikembangkan dalam skala industri.

Prinsip pengawetan bahan makanan, yaitu sebagai berikut :

  1. Mencegah laju proses dekomposisi bahan pangan.
  2. Mencegah kerusakan oleh lingkungan.
  3. Mencegah kerusakan mikrobial.

» Pelajari lebih lanjut

  1. Hal-hal dibawah ini yang tidak harus diperhatikan dalam melakukan pengawetan makanan adalah : yomemimo.com/tugas/39795093
  2. Menentukan tujuan dan sasaran wirausaha pengolahan dan pengawetan bahan pangan hewani, masuk ke dalam langkah usaha yaitu : yomemimo.com/tugas/50586538
  3. Pengeringan alami dengan sinar matahari atau dengan oven atau dengan pengasapan termasuk proses pengawetan : yomemimo.com/tugas/50668572

» Detail jawaban

Mapel : Wirausaha

Kelas : X SMA

Materi : Bahan pakan hewani

Kode : 10.23

Jawaban:Berikut adalah 5 jenis proses pengawetan dalam pengolahan jenis makanan yang berbahan baku hewani :Pengalengan.Pengeringan.Pembekuan.Pengasapan.Penggaraman.» PembahasanPengawetan bahan makanan dilakukan dengan cara memperhatikan jenis bahan makanan yang akan diawetkan dan keadaan bahan makanan tersebut. Pengawetan bahan makanan ini dikembangkan dalam skala industri.Prinsip pengawetan bahan makanan, yaitu sebagai berikut :Mencegah laju proses dekomposisi bahan pangan.Mencegah kerusakan oleh lingkungan.Mencegah kerusakan mikrobial.» Pelajari lebih lanjutHal-hal dibawah ini yang tidak harus diperhatikan dalam melakukan pengawetan makanan adalah : https://brainly.co.id/tugas/39795093Menentukan tujuan dan sasaran wirausaha pengolahan dan pengawetan bahan pangan hewani, masuk ke dalam langkah usaha yaitu : https://brainly.co.id/tugas/50586538Pengeringan alami dengan sinar matahari atau dengan oven atau dengan pengasapan termasuk proses pengawetan : https://brainly.co.id/tugas/50668572» Detail jawabanMapel : WirausahaKelas : X SMAMateri : Bahan pakan hewaniKode : 10.23

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 27 Jun 22