Analisislah pendekatan proses untuk pengukuran efektivitas organisasi dengan lengkap!

Berikut ini adalah pertanyaan dari unknown pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Analisislah pendekatan proses untuk pengukuran efektivitas organisasi dengan lengkap!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pendekatan sasaran (goal approach) dalam pengukuran efektivitas organisasi memusatkan perhatian terhadap aspek output, yaitu dengan mengukur keberhasilan organisasi dalam usaha mencapai tingkatan output yang direncanakan.

Pendekatan sumber (system resources approach) mencoba mengukur efektivitas dari sisi input, yaitu dengan mengukur keberhasilan organisasi dalam usaha memperoleh berbagai sumber yang dibutuhkan, untuk mencapai performansi yang baik.

Pendekatan proses (intemal process approach) melihat kegiatan intemal organisasi, dan mengukur efektivitas melalui berbagai indikator intemal, seperti efisiensi ataupun iklim organisasi.

Penjelasan:

Maaf kalo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dindaaini901 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 26 Jan 23