Ayo Menulis Setelah membaca dialog di atas, jawablah pertanyaan di

Berikut ini adalah pertanyaan dari rianpidang pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Ayo Menulis Setelah membaca dialog di atas, jawablah pertanyaan di bawah ini! 1. Untuk apa kata terima kasih diucapkan? 2. Apa yang dirasakan saat kita mengucapkan terima kasih? 3. Tulislah dua pengalamanmu berterima kasih kepada sesama manusia yang telah kamu lakukan! 0.1untuk apa kata Terima kasih diucapkan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1.Kata terima kasih diucapkan untuk mengungkapkan rasa syukur terhadap bantuan berupa jasa atau bend

2.Saat kita mengucapkan terima kasih kepada orang lain, kita akan merasa senang, merasa nyaman, dan merasa tenang. Sebab, ucapan terima kasih yang diucapkan akan memberikan motivasi kepada orang lain.

3.a. Saya berterima kasih kepada teman di sekolah karena dia membantu menemukan saah satu pensil warna saya yang jatuh. Sehingga, pensil warna saya menjadi lengkap ada 12 warna.

Saat saya mengatakan terima kasih, teman saya sangat bahagia dan menjawab "iya sama-sama, aku senang membantumu".

b. Saya berterima kasih kepada kakak yang sudah membantu saya mencari bahan-bahan untuk membuat kerajinan daur ulang untuk tugas sekolah.

Kakak membantu mengumpulkan barang-barang bekas dari botol plastik sebagai bahan baku kerajinanku. Kakakku merasa senang saat aku berterima kasih kepadanya, ia menjawab "sama-sama dik, kakak wajib membantumu'.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh janfelixmorrel54 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 28 Nov 22