Berikut ini adalah pertanyaan dari meldasitorus pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Definisi tari tradisional dan non tradisional:
- Pengertian tari tradisional adalah suatu tarian yang berasal dari masyarakat suatu daerah yang sudah turun-temurun, dan tersebar di masyarakat setempat, juga telah menjadi budaya masyarakat setempat.
- Tari non tradisional atau tari masa kini adalah bentuk tarian yang merupakan ciptaan kaum muda, dengan menciptakan rangkaian gerak yang sedang mengikut zaman dan umumnya bentuk tarian seperti ini tidak lama untuk digemari, hanya masa tertentu saja.
Pembahasan
Ciri Ciri tari tradisional:
- Dikembangkan secara turun menurun.
- Diiringi dengan menggunakan musik tradisional.
- Berkembang dikalangan masyarakat biasa/ rakyat jelata.
Ciri-ciri tari modern:
- Penggarapan yang kreatif
- Tuntutan keasyikan
- Kepuasan batin
Pelajari lebih lanjut
1. Perbedaan tari tradisional dan non tradisional yomemimo.com/tugas/10796822
2 .Pengertian tari non tradisional yomemimo.com/tugas/1030883
------------------------------------------------
Detil jawaban
Kelas: 11
Mapel: Seni Budaya
Bab: Bab 5 - Analisa dan Eksplorasi Karya Tari Tradisional
Kode: 11.19.5
#AyoBelajar
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zhella2108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 01 Sep 15