Sumber daya alam jika habis tidak dapat diganti dengan yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari naddi7282 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sumber daya alam jika habis tidak dapat diganti dengan yang lain adalah sumber daya alam

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Salah satu sumber daya alam yang tidak dapat diperbarui dan terus digunakan hingga kini adalah batubara. Menurut data terbaru dari Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), Indonesia masih memiliki cadangan batubara sebesar 38,84 miliar ton dengan rata-rata produksi sebesar 600 juta ton per tahun.

Penjelasan:

Batu bara termasuk dalam sumber daya yang tidak dapat diperbarui karena dalam proses pembentukan batu bara membutuhkan waktu yang lama berjuta-juta tahun dalam pembentukannya sedangkan untuk sumber daya alam yang dapat diperbarui membutuhkan waktu singkat dalam proses pembeharuaanya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vincentvansheaven2 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 12 Sep 22