1. Kata ansambel berasal dari bahasa ....A. InggrisB. latinC. PerancisD.

Berikut ini adalah pertanyaan dari javiersahara58 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Kata ansambel berasal dari bahasa ....A. Inggris
B. latin
C. Perancis
D. Jerman

2. Kata Ansambel berarti ....
A. olah vokal
B. rombongan musik atau sandiwara
C. irama musik 
D. seni musik dan tari

3. Penyajian musik dengan menggunakan alat- alat yang sama disebut jenis musik ansambel ....
A. campuran
B. sejenis
C. umum
D. khusus

4. Bila dalam suatu pertunjukan digunakan alat- alat seperti gitar, pianika, recorder, tamborine, dan lain- lain, maka penyajian musik tersebut termasuk dalam jenis ansambel . ..
A. campuran
B. sejenis
C. umum
D. khusus

5. Penampilan musik ansambel dikatakan berhasil apabila memenuhi hal- hal di bawah ini kecuali ....
A. pembagian alat musik seimbang
B. adanya keseimbangan dalam pembagian alat musik yang dimaksud
C. mengutamakan kerjasama dalam bermain musik
D. semua jawaban benar

6. Dalam musik ansambel, keseimbangan menjadi salah satu aspek dalam keberhasilan penampilan, artinya ....
A. keseimbangan dalam hasil suara yang dibunyikan dari pembagian alat musik tersebut
B. keseimbangan jumlah pemain musik laki- laki dan perempuan
C. keseimbangan dalam menentukan waktu pertunjukan
D. keseimbangan dalam jumlah alat musik yang dimainkan

7. Alat musik ansambel yang berfungsi untuk memainkan rangkaian nada- nada yang merupakan melodi lagi disebut ansambel ....
A. melodis
B. ritmis
C. harmonis
D. campuran

8. Alat musik ansambel yang digunakan berfungsi untuk mengatur irama sebuah lagu disebut ansambel ....
A. melodis
B. ritmis
C. harmonis
D. campuran

9. Alat musik ansambel yang digunakan berfungsi untuk memainkan melodi lagu dan irama lagu disebut ansambel ....
A. melodis
B. ritmis
C. harmonis
D. campuran

10. Berikut ini yang merupakan ciri dari musik ansambel adalah ....
A. terdiri dari beberapa alat musik
B. dimainkan bersama- sama
C. terdapat harmonisasi bunyi
D. semua jawaban ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.C

2.B

3.B

4.A

5.D

6.A

7.A

8.B

9.A

10.D

Penjelasan:

Maaf kalo salah, Semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh anisadino505 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 16 Aug 22