tuliskan 5 ciri ciri lagu daerah

Berikut ini adalah pertanyaan dari HariOzGaming pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tuliskan 5 ciri ciri lagu daerah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Berikut ini beberapa ciri ciri lagu daerah, yang mana di antaranya ialah:

  • Lagu daerah memiliki ciri yaitu menggunakan bahasa daerah setempat.
  • Lagu daerah memiliki ciri yaitu menggambarkan budaya masyarakat daerah setempat.
  • Lagu daerah memiliki ciri yaitu menggunakan sistem musik sendiri.
  • Lagu daerah memiliki ciri yaitu diciptakan secara anonim.
  • Lagu daerah memiliki ciri yaitu biasanya dipelajari dan disebarluaskan secara lisan.
  • Sudah menjadi bagian dari budaya masyarakat setempat.
  • Lagu daerah memiliki ciri yaitu memuat pesan penting kepada pendengarnya.
  • Lagu daerah memiliki ciri yaitu ketika dinyanyikan, terdapat cengkok khusus menurut daerah setempat.

Pembahasan

Pada dasarnya Lagu daerah diciptakan oleh para nenek moyang yang mana dia berdasarkan kebudayaan serta adat istiadat dari daerah tersebut, yang mana wajar jika setiap daerah walaupun berada dalam suatu pulau yang sama dia memiliki lagu daerah yang berbeda.

Berikut inibeberapacontoh lagu daerah di nusantara, yang mana di antaranya ialah:

  • Lagu Kicir-kicir yang berasal dari Betawi.
  • Lagu Suwe Ora Jamu yang berasal dari DIY Jogjakarta.
  • Lagu Bubuy Bulan yang berasal dari Jawa Barat.
  • Lagu Bungong Jeumpa yang berasal dari Nangroe Aceh Darussalam.
  • Lagu Tudung Saji yang berasal dari Sumatera Barat.
  • Lagu Anging Mamiri yang berasal dari Sulawesi Selatan.
  • Lagu Ampar-ampar Pisang yang berasal dari Kalimantan Selatan.
  • Lagu Yamu Ame Tonge yang berasal dari Dayak Krayan.
  • Lagu Jenger yang berasal dari Bali.
  • Lagu Apuse yang berasal dari Papua.

Pelajari lebih lanjut

Detail Jawaban

Kode           : 11.19.12

Kelas          : 2 SMA

Mapel         : Seni Budaya

Bab             : Kritik Musik

#TingkatkanPrestasimu

#SPJ3

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alkhausar0106 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 11 Jan 21