1. Apakah yang dimaksud dengan pola lantai tarian? Jawab: 2.

Berikut ini adalah pertanyaan dari hsbakti pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Apakah yang dimaksud dengan pola lantai tarian? Jawab:2. Sebutkan dua pola garis dasar pada tarian! Jawab:

3. Apa sajakah hal-hal yang perlu diperhatikan dalam setiap peragaan tari berpasangan? Jawab:

4. Tuliskan contoh tarian dari Sumatra yang kamu ketahui! Jawab:

5. Sebutkan dua tari tradisional Indonesia dan asalnya, disertai pola lantai dan makna pola lantainya (jika ada)! Jawab:​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. gerakan yang dilakukan dengan berpindah atau bergeser secara terstruktur agar membentuk pola denah tertentu

2. garis lurus dan garis lengkung

3. kekompakan, keharmonisan , keserasian

4. tari Gending Sriwijaya

5. tari Indang (Sumatra Barat)

pola lantai : horizontal.

makna : membentuk formasi tarian agar menjadi lebih bermakna dan lebih indah dilihat

tari Saman ( Aceh)

pola lantai : horizontal atau lurus.

makna : hubungan antar manusia dengan manusia

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh pertiwidivaputri dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 14 Aug 23