tahapan tahapan dalam pelaksanaan pameran setelah melaksanakan kegiatan pameran adalah

Berikut ini adalah pertanyaan dari rulllrullzzz pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tahapan tahapan dalam pelaksanaan pameran setelah melaksanakan kegiatan pameran adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Tahap pelaksanaan pameran, langkah-langkahnya yaitu sebagai berikut:

1. Menerima tamu undangan dan mempersilakan tamu untuk mengisi buku tamu.

2. Membagikan katalog pameran kepada pengunjung pada saat memasuki ruang pameran.

3. Pembukaan pameran dilakukan oleh Kepala Sekolah sesuai jadwal yang ditentukan.

4. Selama berlangsungnya pameran, terdapat beberapa panitia yang ditempatkan di sekitar pameran. Panitia bertugas memberikan informasi kepada pengunjung mengenai karya seni yang dipamerkan.

5. Tahap evaluasi dan pelaporan.

Setelah pelaksanaan pameran berakhir, seluruh panitia berkumpul dan mengevaluasi seluruh kegiatan. Segala keberhasilan dan kekurangan dicatat dan dilaporkan oleh masing-masing bagian dari kepanitiaan. Setelah seluruh data ditampung, laporan pertanggungjawaban penyelenggaraan pameran seni akan disusun dan disampaikan kepada kepala sekolah.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vellyndraa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 09 Aug 23