Sebutkan 3 teknik membuat karya seni meliputi teknik​

Berikut ini adalah pertanyaan dari rere10743 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan 3 teknik membuat karya seni meliputi teknik​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pembuatan karya seni rupa sangatlah beragam sesuai juga dengan bahan yang digunakan/dipakai. Keragaman yang digunakan tersebut mengakibatkan munculnya berbagai teknik dalam membuat sebuah karya seni rupa. Beberapa contoh dari teknik pembuatan karya seni rupa antara lain yakni dengan memakai teknik lukis, teknik batik, teknik kolase, teknik pahat, dan teknik las.

1. Teknik lukis: membuat karya seni rupa terapan dengan menggunakan kuas dengan media berupa kaca, papan, ataupun kanvas.

2. Teknik batik: membuat karya seni batik menggunakan bahan-bahan seperti kain putih atau kain yang meresap warna, lilin atau malam digunakan sebagai bahan perintang, bahan pembangkit warna, bahan pelarut napthol, serta bahan pelarut garam.

3. Teknik kolase: melukis dengan memotong-motong kertas lalu di tempel sehingga membentuk lukisan yang reallis ataupun lukisan yang abstrak.

4. Teknik pahat: membuat suatu karya dengan mengurangi bahan sedikit demi sedikit dengan menggunakan alat pahat dan bahan yang biasa digunakan untuk membuat karya yakni seperti kayu dan batu.

5. Teknik las: digunakan/dipakai untuk menyambung bahan dari logam seperti bahan-bahan berupa besi, baja, tembaga, perak, juga emas.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh amandanirmala67 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 19 Dec 22