jelaskan teknik pembuatan kerajinan aklrilik!​

Berikut ini adalah pertanyaan dari xynzan37 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan teknik pembuatan kerajinan aklrilik!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1. Cast Acrylic

Cast acrylic atau akrilik cetak merupakan jenis yang dibuat dengan cara mencampurkan bahan-bahan yang diperlukan dalam bentuk cairan yang sangat panas. Proses kimia yang terjadi ketika bahan-bahan tersebut dilelehkan akan dituang ke dalam cetakan berupa lembaran khusus.

Apabila suhu sudah mendingin, maka cairan tersebut mengeras dengan sendirinya. Dalam artian, jenis akrilik satu ini membutuhkan bantuan manusia agar tercipta sedemikian rupa.

2. Extruded Acrylic

Kedua adalah metode ekstrusi yang berbeda dengan jenis sebelumnya. Jika akrilik cetak memanfaatkan media cetak, maka jenis ini lebih ke menggunakan mesin khusus. Mesin tersebut bekerja dengan cara menekan akrilik menjadi sebuah bentuk.

Proses kimia terjadi ketika proses mekanik juga terjadi. Bisa dibilang jika extruded acrylic ini lebih mudah dibanding sebelumnya karena lebih sedikit melibatkan manusia.

3. Clear Acrylic Transparan

Kerajinan akrilik bisa dibuat dari jenis lembaran transparan yang satu ini. Clear acrylic transparan merupakan jenis yang paling umum dan mudah untuk didapatkan.

Lembaran transparan bisa dimanfaatkan untuk kepentingan yang berbeda. Contohnya adalah pengganti kaca untuk meja makan dan lain sebagainya.

4. Colored Acrylic Sheeting

Keempat adalah akrilik lembaran berwarna yang sering digunakan oleh masyarakat untuk membuat suasana rumah menjadi lebih unik dan berwarna. Lembaran ini memiliki warna yang cukup banyak. Jadi Anda bisa memilihnya sesuai dengan selera.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mirandoangelo11 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 03 Aug 23