Berikut ini adalah pertanyaan dari m3216530 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Munculnya beberapa ide baru terdapat pada tahap Ideate (ideasi).
Penjelasan:
Design Thingking pada ideate ini, desainer harus siap untuk memulai menghasilkan berbagai ide.
Ada ratusan teknik yang memberikan percikan percikan ide seperti,
1. brainstrom (curah gagasan) adalah alat bantu yang digunakan untuk mengeluarkan ide dari setiap gagasan anggota tim yang dilakukan secara terstruktur dan sistematis.
2. brainwrite (bentuk dari curah gagasan dengan penambahan bentuk tertulis).
3. worst possible idea (memberikan solusi yang main main supaya mencairkan suasana agar dapat menemukan solusi yang baik).
dan ada juga metode SCAMPER, yang merupakan singkatan dari substitute, combine, adapt, modify, put to another use, eliminate dan reverse.
Mata pelajaran : SENI BUDAYA
Kelas: X
Semester : 2
BAB : 7 (Aplikasi Seni dan Desain Serta Membuat Mockup/Prototipe/Sketsa Awal)
Biasa pelajari bab 7 dari link di bawah ini :
1. Pengertian Seni desain adalah
Pengertian Seni desain adalah yomemimo.com/tugas/2803556?utm_source=android&utm_medium=share&utm_campaign=question
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh wahyuadee556 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 15 Aug 23