Berikut ini adalah pertanyaan dari rpurwanto169 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jan ambil poin..
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Nama Lagu : Lir Ilir.
Asal Daerah : Jawa Tengah.
Tangga Nada yg dimainkan/digunakan : Tangga nada Slendro.
Arti lirik/syair lagu : Lir ilir lir ilir tandure wong sumilir tak ijo royo royo
Tak sengguh panganten anyar
Cah angon cah angon penekna blimbing kuwi
Lunyu lunyu penekna kanggo mbasuh dodotira
Dodotira dodotira kumintir bedah ing pinggir
Dondomana jrumatana kanggo seba mengko sore
Mumpung padang rembulane mumpung jembar kalangane
Sun suraka surak hiyo
Diulang 2X
Arti lirik : Bangunlah, bangunlah
Tanaman sudah bersemi
Telah menghijau seperti pengantin baru
Anak gembala-anak gembala
Panjatlah pohon belimbing itu
Walaupun licin, tetap panjatlah
Untuk membasuh pakaianmu
Pakaian-pakaianmu
Terkoyak pada bagian pinggir
Jahitlah dan benahilah untuk waktu sore nanti
Selagi bulan masih bersinar terang
Selagi masih banyak waktu luang
Ayo bersoraklah
dengan sorakan
Diulang 2X
Penjelasan:
Semoga membantu-!!
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh keysaa824 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 27 Apr 22