*Cari pengertian seni menurut para ahli dalam buku apa?dan tahun

Berikut ini adalah pertanyaan dari znnshe pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

*Cari pengertian seni menurut para ahli dalam buku apa?dan tahun berapa? *Apa saja contohnya menurut para ahli?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Berikut adalah penjelasan tentang seni menurut beberapa ahli :

Seni berasal dari bahasa Sansekerta sani yang artinya pemujaan, persembahan, dan pelayanan.

Seni adalah sesuatu yang bersifat indah.

Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia, seni adalah keahlian membuat karya yang bermutu dilihat dari segi kehalusan dan keindahannya.

a. Plato

Menurut Plato, seni adalah hasil tiruan alam. Pandangan ini menganggap bahwa suatu karya seni merupakan tiruan obyek atau benda yang ada di alam atau karya yang sudah ada sebelumnya.

b. Aristoteles

Seni menurut aristoteles yaitu harus dinilai sebagai suatu tiruan, yakni tiruan dunia alamiah dan dunia manusia.

c. Quraish Shihab

Dalam bukunya Wawasan Al-Qur'an, Quraish mengemukakan bahwa seni adalah keindahan. .Seni merupakan ekspresi ruh dan budaya manusia yang mengandung serta mengungkapkan keindahan.

d. J.J Hogman

Dalam buku Estetika Filsafat Keindahan (1993) oleh Mudji Sutrisno, J.J Hogman menyatakan bahwa seni memiliki tiga poin penting, yakni:

Ideas, wujud seni sebagai suatu yang kompleks dari ide, gagasan, nilai, norma, peratiran, dan sebagainya.

Activities, suatu kompleks aktivitas serta tindakan berpola dari manusia dalam berkesenian.

Activities, suatu kompleks aktivitas serta tindakan berpola dari manusia dalam berkesenian. Artifact, sebagai wujud seni melalui hasil karya yang dihasilkan oleh manusia.

Artifact, sebagai wujud seni melalui hasil karya yang dihasilkan oleh manusia.

e. Kottak

Seni menurut kottak yaitu segala sesuatu yang tercipta melebihi tingkat keaslian dari obyek secara umum terhadap kriteria estetis.

f. Drs. Sudarmaji

Seni merupakan segala manifestasi batin dan pengalaman estetis dengan menggunakan media bidang, garis, warna, tekstur, volume, dan gelap terang.

g. Ki Hajdar Dewantara

Seni adalah suatu tindakan atau aktivitas dari perbuatan yang dilakukan oleh manusia yang bermula dari perasaan.

h. Koentjaraningrat

Dikutip dari buku Hakikat Kesenian (1993) oleh Muji Sutrisno, seni menurut Koentjaraningrat pada dasarnya adalah suatu ide atau

Dikutip dari buku Hakikat Kesenian (1993) oleh Muji Sutrisno, seni menurut Koentjaraningrat pada dasarnya adalah suatu ide ataugagasan yang timbul dari manusia yang kemudian diwujudkan atau direalisaikan dalam bentuk sebuah benda yang akhirnya disebut sebagai karya seni.

i. Emanuel Kant

Seni adalah impian yang tiada batas, artinya sebuah kesenian adalah penghancur tembok ketidakmampuan atas keterbatasan kenyataan yang ada dalam kehidupan.

Seni adalah impian yang tiada batas, artinya sebuah kesenian adalah penghancur tembok ketidakmampuan atas keterbatasan kenyataan yang ada dalam kehidupan. Seni dapat mengandalkan imajinasi sekalipun itu tidak mungkin, akan tetapi tetap menjadi sebuah karya yang dapat dinikmati.

maaf ya kalo tahun dan contohnya aku tidak tau karena aku juga dapat dari guruku dan ditulisnya seperti itu.

Semoga membantu

Berikut adalah penjelasan tentang seni menurut beberapa ahli :Seni berasal dari bahasa Sansekerta sani yang artinya pemujaan, persembahan, dan pelayanan. Seni adalah sesuatu yang bersifat indah.Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia, seni adalah keahlian membuat karya yang bermutu dilihat dari segi kehalusan dan keindahannya. a. Plato Menurut Plato, seni adalah hasil tiruan alam. Pandangan ini menganggap bahwa suatu karya seni merupakan tiruan obyek atau benda yang ada di alam atau karya yang sudah ada sebelumnya. b. Aristoteles Seni menurut aristoteles yaitu harus dinilai sebagai suatu tiruan, yakni tiruan dunia alamiah dan dunia manusia. c. Quraish Shihab Dalam bukunya Wawasan Al-Qur'an, Quraish mengemukakan bahwa seni adalah keindahan. .Seni merupakan ekspresi ruh dan budaya manusia yang mengandung serta mengungkapkan keindahan. d. J.J Hogman Dalam buku Estetika Filsafat Keindahan (1993) oleh Mudji Sutrisno, J.J Hogman menyatakan bahwa seni memiliki tiga poin penting, yakni: • Ideas, wujud seni sebagai suatu yang kompleks dari ide, gagasan, nilai, norma, peratiran, dan sebagainya. •Activities, suatu kompleks aktivitas serta tindakan berpola dari manusia dalam berkesenian. Activities, suatu kompleks aktivitas serta tindakan berpola dari manusia dalam berkesenian. Artifact, sebagai wujud seni melalui hasil karya yang dihasilkan oleh manusia. •Artifact, sebagai wujud seni melalui hasil karya yang dihasilkan oleh manusia. e. Kottak Seni menurut kottak yaitu segala sesuatu yang tercipta melebihi tingkat keaslian dari obyek secara umum terhadap kriteria estetis. f. Drs. Sudarmaji Seni merupakan segala manifestasi batin dan pengalaman estetis dengan menggunakan media bidang, garis, warna, tekstur, volume, dan gelap terang. g. Ki Hajdar Dewantara Seni adalah suatu tindakan atau aktivitas dari perbuatan yang dilakukan oleh manusia yang bermula dari perasaan. h. Koentjaraningrat Dikutip dari buku Hakikat Kesenian (1993) oleh Muji Sutrisno, seni menurut Koentjaraningrat pada dasarnya adalah suatu ide atauDikutip dari buku Hakikat Kesenian (1993) oleh Muji Sutrisno, seni menurut Koentjaraningrat pada dasarnya adalah suatu ide ataugagasan yang timbul dari manusia yang kemudian diwujudkan atau direalisaikan dalam bentuk sebuah benda yang akhirnya disebut sebagai karya seni.i. Emanuel Kant Seni adalah impian yang tiada batas, artinya sebuah kesenian adalah penghancur tembok ketidakmampuan atas keterbatasan kenyataan yang ada dalam kehidupan. Seni adalah impian yang tiada batas, artinya sebuah kesenian adalah penghancur tembok ketidakmampuan atas keterbatasan kenyataan yang ada dalam kehidupan. Seni dapat mengandalkan imajinasi sekalipun itu tidak mungkin, akan tetapi tetap menjadi sebuah karya yang dapat dinikmati.maaf ya kalo tahun dan contohnya aku tidak tau karena aku juga dapat dari guruku dan ditulisnya seperti itu.Semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh f13022008 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 26 Nov 22