guna membuat efek tiga dimensi pada jahit yang selesai sekitar

Berikut ini adalah pertanyaan dari novikiat pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Guna membuat efek tiga dimensi pada jahit yang selesai sekitar 70% adalah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Dasar teknik menjahit tiga dimensi sama dengan teknik menjahit pada umumnya, yang membedakan ialah hasil jahitannya yang berbentuk tiga dimensi. Berikut adalah tiga teknik menjahit tiga dimensi :

Pembuatan pola  

   Pola dasar yang dibuat berdasarkan model yang ingin dibuat.

   Garis dan tanda pada pola dijiplak ke atas kain dengan kapur jahit kemudian potong pola .

Menjahit  

   Jepit dua lembar pola dengan jepitan rambut.

   Jahit mengikuti titik-titik yang telah dibuat .

Mengisi  

   Setelah jahitan selesai 70%, lalu masukkan kertas koran yang sudah diremas untuk membuat efek tiga dimensi .

   Selesaikan jahitan hingga membentuk efek tiga dimensi .

Penjelasan:

Menjahit dengan teknik tiga dimensi ialah menjahit yang hasil jahitannya berbentuk tiga dimensi. Sedangkan tiga dimensi yaitu bentuk benda yang mempunyai panjang, lebar dan tinggi. Alat yang digunakan untuk menjahit yaitu pena atau pensil, meteran, alat potong, jarum dan benang. Bahan lain yang digunakan seperti kain perca dan bahan tambahan kertas koran, kapas, kapuk atau bahan lain yang berfungsi sebagai pengisi hasil jahit tiga dimensi

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh GracellaTio dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 25 Apr 22