Berikut ini adalah pertanyaan dari saptaekarumiani pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
41. Gambar cerita lebih dikenal dengan istilah
majalah
b. komik
c. jurnal
d. koran
42. Berikut ini adalah fungsi kata atau kalimat dalam gambar cerita, kecuali ....
menjelaskan
c. memperdalam
b. melengkapi
d. memperindah
43. Di bawah ini merupakan ciri-ciri gambar cerita, kecuali
a.
bahasa resmi
c. menyediakan humor
b. bersifat proporsional
d. penggambaran watak
44. Di bawah ini yang bukan merupakan media yang digunakan untuk teknik basah
dalam membuat gambar cerita adalah
a.
cat air
d. tinta
b. cat minyak
45. Suatu bentuk seni yang menggunakan gambar-gambar tidak bergerak yang
disusun sedemikian rupa sehingga membentuk rangkaian cerita disebut .....
c. pulpen
46. Teknik pewarnaan menggunakan media yang memerlukan pengencer disebut.
47. Pewarnaan corak realis harus sesuai dengan keadaan
48. Sebutkan langkah-langkah dalam pembuatan gambar cerita!
49. Sebutkan beberapa contoh media kering dalam pembuatan gambar cerita!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
41. B.komik
42. D.memperindah
43. A.bahasa resmi
44. D.tinta
45. Komik
46. Teknik aquarel
47. Keadaan nyata
48. •Menentukan karakter. ...
•Menentukan tema. ...
•Membuat alur cerita. ...
•Menyiapkan alat dan bahan. ...
•Membuat sketsa atau rancangan gambar. ...
•Menyempurnakan gambar.
49. Pensil, krayon, pulpen, spidol.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh reniamelia8704 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 05 Jul 21