1 Apa pengertian dari : a.Reklame b.posterc.balihod.pamflet 2.sebutkan 3 Tarian

Berikut ini adalah pertanyaan dari yosafat579 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1 Apa pengertian dari :a.Reklame
b.poster
c.baliho
d.pamflet

2.sebutkan 3 Tarian yg menggunakan Pola tari melingkar !

3) Apa unsur dari tari ?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.A.pengertian reklame adalah suatu media yang digunakan untuk bisa menyampaikan informasi secara singkat

B. Poster adalah karya seni atau desain grafis yang memuat komposisi gambar dan huruf di atas kertas berukuran besar atau kecil

C.Baliho adalah suatu sarana atau media berpromosi yang memiliki unsur memberitakan informasi event atau kegiatan yang berhubungan dengan masyarakat luas

D. Pamflet adalah tulisan yang dapat disertai dengan gambar atau tidak, tanpa penyampulan maupun penjilidan, yang dicantumkan pada selembar kertas di satu sisi atau kedua sisinya, lalu dilipat atau dipotong setengah, sepertiga, atau bahkan seperempatnya, sehingga terlihat lebih kecil

Penjelasan:

semoga membantu;)

maaf ya kalo aku salah

saya hanya bisa jawab sebisa saya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hanifnk2008 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 20 Jun 21