Ciri-ciri lagu klasik berbeda dengan lagu rakyat. Hal ini disebabkan

Berikut ini adalah pertanyaan dari buayabetinabah10 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Ciri-ciri lagu klasik berbeda dengan lagu rakyat. Hal ini disebabkan karena..bantu jawab kak .. ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

jawab dan penjelasan:

ciri-ciri lagu klasik

1.Ada pencipta lagu nya

2.Nada nya rendah, tinggi,sedang

3.menggunakan tempo cepat atau lambat

4.pemakaian 3 akrord

5.pengguna instrumen sederhana

ciri-ciri lagu rakyat:

1.tidak tau pencipta lagu nya

2.syair nya pendek, ada pantun nya

3.memliki lagu ini secara turun temurun

4.lagu nya bercerita tentang rakyat tersebut

5.berrisi tentang jenaka

maaf kalau salah ;)

minal aidzin wal fazin mohon maaf lahir dan batin

selamat menunaikan ibadah puasa:)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tbunga079 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 11 Jul 21