Buatlah contoh tanggapan mengenai tarian tari tunggal !

Berikut ini adalah pertanyaan dari ovos7814 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Buatlah contoh tanggapan mengenai tarian tari tunggal !

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Tari Tunggal merupakan Tari, Dimana tarian ini hanya ditarikan oleh perseorangan/Individual saja

Penjelasan:

Dalam Tari , Kita harus memerhatikan beberapa hal

1.Melatih gerak dasar/ketrampilan menari yang bagus dan handal

2.Gerak yang sesuai dengan musik iringan, Sehingga tampak lebih seimbang(menyambung)

3.Dapat mengolah tarian dan ekspresi saat menari dengan baik

4.Menguasai panggung/Tempat pementasan (Harus mempelajari tata penguasan panggung)

Ragam gerak Tari Tunggal

1.gerak diam ditempat

2.gerak berpindah tempat

3.gerak lantai

4.gerak duduk

5.gerak lompat

6.gerak berputar dari tempat/mengelilingi

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh haykpop3232 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 22 Jun 21