1.Apakah maksud kesesuaian antara fungsi, kekuatan, dan keindahan pada barang

Berikut ini adalah pertanyaan dari zprayoga14 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1.Apakah maksud kesesuaian antara fungsi, kekuatan, dan keindahan pada barang anyaman?dijawab ya kak ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Fungsi kekuatan dan keindahan dari karya kerajinan anyaman yaitu :

-Fungsi kekuatan =

Fungsinya untuk membuat anyaman lebih kokoh, tahan lama, serta tidak mudah rusak. Karena jika barang tersebut kuat dan tahan lama, maka orang juga akan tertarik untuk membelinya.

-Fungsi keindahan =

Fungsi keindahan yang paling utama adalah untuk menambah nilai harga barang tersebut. Serta menambah daya pikat masyarakat untuk membeli produk tersebut. Dengan demikian, produk itu bisa semakin laris dan dikenal masyarakat luas.

Penjelasan:

semoga membantu :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh keysakeysa273 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 24 Jun 21