Sebutkan 3 macam layout dalam penataan event !

Berikut ini adalah pertanyaan dari Riyannn123 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan 3 macam layout dalam penataan event !

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Berikut jenis jenis Layour dalam event:

1.Mondrian Layout 

jenis design yang mengacu kepada karya Piet Modrian seorang pelukis asal Belanda, memiliki design yang Asimetris, menggunakan warna dasar merah ,kuning ,biru serta garis hitam sebagai pemisah antar ruangn, unsur gambar di tempatkan dalam bidang segi empat.

2.Axial layout

Tata letak yang memiliki tampilan visual yang kuat di tengah halaman dengan tampilan element pendukung di sekeliling gambar utama biasanya berupa gambar atau tulisan yang berhubungan dengan tampilan di tengah halaman sebagai titik pusatnya.

3. Picture Window Layout

Tampilan gambar yang besar menjadi ciri utama tata letak ini, dan di ikuti dengan headline, keterangan gambar hanya memiliki porsi yang kecil

4. Big type Layout

Jenis tata letak yang menggunakan huruf yang besar sebagai unsur utama, gambar yang digunakan hanya berfungsi sebagai unsur pendukung saja.

5. Silhouette Layout

Tata letak tulisan yang mengikuti alur bentuk gambar yang di gunakan menjadi ciri design jenis ini. dan kadang di gunakan juga tampilan negatife gambar (silhouette) untuk menguatkan pesan yang disampaikan.

6. Frame Layout

Menggunakan bingkai sebagai unsur utama design ini, dimana pesan atau gambar utama diletakan di dalam bingkai, atau bingkai tersebut menjadi tema dalam design yang digunakan. dimana border/bingkai/frame nya membentuk suatu naratif (mempunyai cerita)

7. Circus Layout

Penyajian iklan yang tata letaknya tidak mengacu pada ketentuan baku. Komposisi gambar visualnya, bahkan kadang-kadang teks dan susunannya tidak beraturan. Susunan yang “tidak beraturan” dalam penempatan gambar/tulisan tapi tertata dengan baik, tampilan biasanya berupa banyak gambar produk dalam satu halaman.

8. Rebus Layout

Gambar dan tulisan saling menjalin di dalam design, menggunakan gambar sebagai penggati tulisan. misal: tulisan smile diganti dengan gambar

Susunan layout iklan ini menampilkan perpaduan gambar dan teks sehingga membentuk suatu cerita

9. Type Speciment  Layout

Menggunakan Satu macan jenis huruf tertentu [Font].Tulisan diatur sedemikian rupa untuk menampilkan pesan secara visual dan literal (mendasar, contoh mesjid = tempat ibadah agama Islam). Dan biasanya design jenis ini di dominasi oleh tulisan besar dan umumnya berupa headline.

3.Picture Window Layout

Tampilan gambar yang besar menjadi ciri utama tata letak ini, dan di ikuti dengan headline, keterangan gambar hanya memiliki porsi yang kecil.

Penjelasan:

Semoga membantu...

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dChandD dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 11 Jun 21