Berikut ini adalah pertanyaan dari AchZa1820 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jelaskan arti dari prinsip 5w + 1h dalam kegiatan olahraga alam terbuka atau outbound
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
5w+1h
Ini bisa dijadikan prinsip yang jadi acuan bagi siapapun orang yang suka melakukan kegiatan outdoor. Sebuah prinsip yang banyak digunakan orang sebelum melakukan pendakian gunung, yakni 5 W dan 1 H ( What, Why, Where, When, Who dan How ).
Seperti apakah 5W + 1 H itu?
What = Apa
Gunung apa yang akan kita daki? Tentukan lokasi atau tujuan kita dalam melakukan suatu perjalanan/pendakian.
Why = Kenapa
Kenapa kita ingin melakukan perjalanan/pendakian kesana? W ini adalah apa yang menjadi alasan Anda untuk mendaki.
Misalnya kita mendaki kesana karena belum pernah melakukannya sebelumnya. Jika telah memiliki alasan tersebuut maka kita bisa segera mengumpulkan data, jurnal - jurnal pendakian yang pernah dilakukan orang sebagai referensi, atau bertanya pada teman yang pernah mendaki gunung tersebut.
Where = Dimana
Dimana letak tempat/gunung yang akan kita daki itu? Setelah kita mengetahui lokasi dari tempat/gunung tersebut, maka kita akan bisa mempersiapkan bugdet yang dibutuhkan, lama perjalanan, serta adat istiadat setempat ( seperti bahasa lokal ).
When = Kapan
Berikutnya kita akan menentukan waktu yang tepat untuk melakukan perjalanan/pendakian kesana. Kapan kita akan pulang? Kapan kita akan mendaki?
Dari hal tersebut kita bisa mencari tahu waktu yang memungkinkan kita mendaki/melakukan perjalanan kesana. Pertimbangkan juga musim dan kembali kita lihat informasi dari W nomor dua tentang data dari lokasi yang kita tuju. Jika itu gunung, misalnya apakah dibuka untuk pendakian pada waktu yang kita tentukan? Jika tidak artinya kita harus cari waktu yang lain.
Who = Siapa
Siapa sajakah yang akan ikut dalam perjalanan/pendakian tersebut? Dari situ kita bisa menentukan misalnya yang akan menjadi leadernya, bagaimana pengalaman dan pengetahuan dari orang-orang yang ikut serta pendakian/perjalanan tersebut dll.
How = Bagaimana, Berapa
Bisa dibilang bahwa How ini merupakan rangkuman dari 5W diatas, sehingga kita bisa memperoleh data-data tentang :
Ongkos yang diperlukan dari berangkat sampai pulang kerumah lagi
Keadaan gunung/lokasi tujuan kita
Kondisi alam dari gunung/tempat yang kita tuju
Kondisi sosial/budaya masyarakat disana
Jumlah bekal yang diperlukan selama perjalanan
Perijinan yang mungkin harus diurus
dll.
Ini bisa dijadikan prinsip yang jadi acuan bagi siapapun orang yang suka melakukan kegiatan outdoor. Sebuah prinsip yang banyak digunakan orang sebelum melakukan pendakian gunung, yakni 5 W dan 1 H ( What, Why, Where, When, Who dan How ).
Seperti apakah 5W + 1 H itu?
What = Apa
Gunung apa yang akan kita daki? Tentukan lokasi atau tujuan kita dalam melakukan suatu perjalanan/pendakian.
Why = Kenapa
Kenapa kita ingin melakukan perjalanan/pendakian kesana? W ini adalah apa yang menjadi alasan Anda untuk mendaki.
Misalnya kita mendaki kesana karena belum pernah melakukannya sebelumnya. Jika telah memiliki alasan tersebuut maka kita bisa segera mengumpulkan data, jurnal - jurnal pendakian yang pernah dilakukan orang sebagai referensi, atau bertanya pada teman yang pernah mendaki gunung tersebut.
Where = Dimana
Dimana letak tempat/gunung yang akan kita daki itu? Setelah kita mengetahui lokasi dari tempat/gunung tersebut, maka kita akan bisa mempersiapkan bugdet yang dibutuhkan, lama perjalanan, serta adat istiadat setempat ( seperti bahasa lokal ).
When = Kapan
Berikutnya kita akan menentukan waktu yang tepat untuk melakukan perjalanan/pendakian kesana. Kapan kita akan pulang? Kapan kita akan mendaki?
Dari hal tersebut kita bisa mencari tahu waktu yang memungkinkan kita mendaki/melakukan perjalanan kesana. Pertimbangkan juga musim dan kembali kita lihat informasi dari W nomor dua tentang data dari lokasi yang kita tuju. Jika itu gunung, misalnya apakah dibuka untuk pendakian pada waktu yang kita tentukan? Jika tidak artinya kita harus cari waktu yang lain.
Who = Siapa
Siapa sajakah yang akan ikut dalam perjalanan/pendakian tersebut? Dari situ kita bisa menentukan misalnya yang akan menjadi leadernya, bagaimana pengalaman dan pengetahuan dari orang-orang yang ikut serta pendakian/perjalanan tersebut dll.
How = Bagaimana, Berapa
Bisa dibilang bahwa How ini merupakan rangkuman dari 5W diatas, sehingga kita bisa memperoleh data-data tentang :
Ongkos yang diperlukan dari berangkat sampai pulang kerumah lagi
Keadaan gunung/lokasi tujuan kita
Kondisi alam dari gunung/tempat yang kita tuju
Kondisi sosial/budaya masyarakat disana
Jumlah bekal yang diperlukan selama perjalanan
Perijinan yang mungkin harus diurus
dll.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh naylajennita dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 29 Jul 21