Berikut ini adalah pertanyaan dari devisyirani97 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Berikut adalah daftar daftarnya
1. Andika Bhayangkari diciptakan oleh Amir Pasaribu.
2. Api Kemerdekaan diciptakanoleh Joko Lelono/Martono.
3. Bagimu Negeri diciptakanoleh R. Kusbini.
4. Bangun PemudiPemuda diciptakan oleh Alfred Simanjuntak.
5. Bendera Kita diciptakanoleh Dirman Sasmokoadi.
6. Bungaku diciptakanoleh Cornel Simanjuntak.
7. Bendera MerahPutih diciptakan oleh Ibu Soed.
8. BerkibarlahBenderaku diciptakan oleh Ibu Soed.
9. Bhinneka TunggalIka diciptakan oleh Binsar Sitompul/A Thalib.
10. Dari SabangSampai Merauke diciptakan oleh R Soerardjo.
11. Di Timur Mataharidiciptakan oleh Wage Rudolf Soepratman.
12. DirgahayuIndonesiaku diciptakan oleh Husein Mutahar.
13. Desaku diciptakanoleh Ibu Soed.
14. Selendang sutra diciptakanoleh Ismail marzuki.
15. Tanah airindonesia diciptakan oleh E.L Pohan.
16. Garuda Pancasila diciptakanoleh Sudharnoto.
17. Gugur Bunga diciptakanoleh Ismail Marzuki.
18. Halo-Halo Bandungdiciptakan oleh Ismail Marzuki.
19. Hari Merdeka diciptakanoleh Husein Mutahar.
20. Himne Kemerdekaandiciptakan oleh Ibu Soed/Wiratmo Sukito.
21. Himne Guru diciptakanoleh Sartono.
22. Himne Siswa diciptakanoleh Husein Mutahar.
23. Ibu Kita Kartini diciptakanoleh Wage Rudolf Soepratman.
24. Ibu Pertiwi diciptakanoleh Ismail Marzuki.
25. IndonesiaBersatulah diciptakan oleh Alfred Simanjuntak.
26. Indonesia Jaya diciptakanoleh Chaken M.
27. Indonesia Raya diciptakanoleh Wage Rudolf Soepratman.
28. Indonesia TumpahDarahku diciptakan oleh Ibu Soed.
29. Jembatan Merah diciptakanoleh Gesang.
30. Kebyar Kebyar diciptakanoleh Gombloh.
31. Ku Pinta Lagi diciptakanoleh Cornel Simanjuntak.
32. Karang bunga dariselatandiciptakan oleh Izmail marzuki.
33. Maju Indonesia diciptakanoleh Cornel Simanjuntak.
34. Maju Tak Gentar diciptakanoleh Cornel Simanjuntak.
35. Mars BambuRuncing diciptakan oleh Kamsidi/Daldjono.
36. Mars HarapanBangsa diciptakan oleh Kamsidi/Daldjono.
37. Mars Pancasila diciptakanoleh Sudharnoto.
38. Melati di TapalBatas diciptakan oleh Ismail Marzuki.
39. MengheningkanCipta diciptakan oleh Truno Prawit.
40. Merah Putih diciptakanoleh Ibu Soed.
41. Satu Nusa SatuBangsa diciptakan oleh Liberty Manik.
42. Selamat DatangPahlawan Muda diciptakan oleh Ismail Marzuki.
43.Serumpun Padi diciptakanoleh Maladi.
44. Syukur diciptakanoleh Husein Mutahar.
45. Tanah Airku diciptakanoleh Ibu Soed.
46. Tanah Airku diciptakanoleh Iskak.
47. Tanah TumpahDarahku diciptakan oleh Cornel Simanjuntak/Sanusi Pane.
48. Teguh KukuhBerlapis Baja diciptakan oleh Cornel. Simanjuntak/Usmar Ismail.
49. Terima KasihKepada Pahlawanku diciptakan oleh Husein Mutahar.
50.Sumpah Kita diciptakanoleh A.E Wairata.
Semoga membantu ya!Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dimastoro dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 06 May 15