kata sulit dalam iklan sabun​

Berikut ini adalah pertanyaan dari Nafisadsiti01 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Kata sulit dalam iklan sabun​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

sa·bun1 n bahan yang dapat berbuih, digunakan untuk mandi, mencuci pakaian, piring, dan sebagainya, biasanya berupa campuran alkali, garam, dan natrium;

-- bubuk sabun yang diperdagangkan dalam bentuk serbuk;

-- cair sabun dalam bentuk cairan;

-- colek sabun yang lunak untuk mencuci pakaian, piring, dan sebagainya, digunakan dengan cara mencoleknya sedikit-sedikit;

-- cuci sabun untuk mencuci;

-- cukur sabun yang digunakan bersama sikat cukur, menghasilkan busa yang cukup tebal dan lama hilangnya, dibuat dari minyak kelapa atau turunannya dan turunan minyak lainnya, tersedia dalam bentuk krim atau padat;

-- harum sabun mandi (karena harum baunya);

-- karbol sabun yang dibuat dengan campuran karbol, biasanya digunakan oleh orang yang mempunyai penyakit kulit yang ringan;

-- keras Kim garam natrium dari asam lemak berantai panjang yang kurang larut dalam air apabila dibandingkan dengan garam lunak;

-- mandi sabun untuk mandi;

-- wangi sabun mandi;

ber·sa·bun v membersihkan diri dengan sabun; mandi dengan menggunakan sabun;

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nyomannyoman788 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 14 Jul 21