Sebutkan bagian-bagian gitar beserta fungsinya​

Berikut ini adalah pertanyaan dari djchanel900 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan bagian-bagian gitar beserta fungsinya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Berikut ini beberapa bagian gitar dan juga fungsinya​, yang ‎mana di antaranya ialah:‎

  • Kepala atau yang disebut juga dengan nama Headstock, yang mana dia sendiri berfungsi sebagai tempat logo merk atau pembuat gitar, dudukkan nut, dan juga tempat untuk memasang tuner.
  • Nut, yang mana dia sendiri berfungsi untuk membuat senar mengeluarkan bunyi yang nyaring ketika dipetik.
  • Tuner, yang mana dia sendiri berfungsi untuk menjaga suara atau nada gitar dimana supaya tidak mengalami perubahan ketika dimainkan dan selain itu juga memiliki fungsi untuk menyetem gitar.
  • Fret, yang mana dia sendiri berfungsi untuk menentukan nada yang keluar dari senar gitar.
  • Leher atau yang disebut juga dengan nama Neck, yang mana dia sendiri berfungsi untuk menjaga leher gitar agar tidak melengkung.
  • Penghubung, yang mana dia sendiri berfungsi untuk menghubungkan leher atau neck dengan badan atau body gitar.
  • Badan atau yang disebut juga dengan nama Body.
  • Bridge
  • Soundboard
  • Lubang Suara
  • Senar (String)
  • Saddle
  • Fingerboard atau Fretboard

Pembahasan

Gitar sendiri dapat kita artikan sebagai salah satu alat musik yang paling dikenal di masyarakat, yang mana gitar sendiri dimainkan dengan cara dipetik pada bagian senarnya dan untuk sumber suara gitar dari senar yang bergetar.

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi tentang bagian bagian gitar yomemimo.com/tugas/2370563
  2. Materi tentang cara gitar berbunyi yomemimo.com/tugas/11223329
  3. Materi tentang cara benda menghasilkan bunyi yomemimo.com/tugas/11394989

Detail Jawaban

Kelas : 10

Mapel : Seni budaya

Bab:  Alat musik

Kode:  10.22.14

‎#AyoBelajar‎

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alkhausar0106 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 02 Jun 21