(kuis, yang bener aku kasih alok)Lagu yang diciptakan pada tahun

Berikut ini adalah pertanyaan dari Hank2344 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

(kuis, yang bener aku kasih alok)Lagu yang diciptakan pada tahun 1979, dan bergenre Rock berjudul?
.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

\boxed{ \tt \: answer \: by: \green{}\boxed{ \tt \: Reivanramdhani01}}

“Another Brick in the Wall (Part II)”- Pink Floyd

Penjelasan:

Pink Floyd merupakan band yang memadukan musik rock dengan alunan-alunan psikadelik. Meski kehilangan frontman awalnya, Syd Barret, Pink Floyd tetap maju dibawa pimpinan Roger Waters (bass) dan David Gilmore (gitar). Pink Floyd bertanggung jawab atas album-album monumental dalam sejarah musik rock, seperti Dark Side of the Moon, The Wall, dan Wish You Were Here.

Dalam album ke-11 mereka, dan dalam era pimpinan Roger Waters, Pink Floyd melepas album The Wall pada bulan November tahun 1979. Untuk menggenjot penjualannya, dimajukanlah “Another Brick in the Wall (Part II)” sebagai single dari album konseptual tersebut. Lagu ini mengisahkan kemuakan pribadi terhadap sistem pendidikan yang stagnan, kasar dan tidak maksimal, Roger meramu sebuah lagu yang akan terus terkenal hingga masa sekarang. Single tersebut berhasil menjadi lagu hit nomor 1 di Britania Raya, Amerika dan Jerman Barat pada saatnya dirilis.

[tex]\boxed{ \tt \: answer \: by: \green{}\boxed{ \tt \: Reivanramdhani01}}[/tex] “Another Brick in the Wall (Part II)”- Pink FloydPenjelasan:Pink Floyd merupakan band yang memadukan musik rock dengan alunan-alunan psikadelik. Meski kehilangan frontman awalnya, Syd Barret, Pink Floyd tetap maju dibawa pimpinan Roger Waters (bass) dan David Gilmore (gitar). Pink Floyd bertanggung jawab atas album-album monumental dalam sejarah musik rock, seperti Dark Side of the Moon, The Wall, dan Wish You Were Here.Dalam album ke-11 mereka, dan dalam era pimpinan Roger Waters, Pink Floyd melepas album The Wall pada bulan November tahun 1979. Untuk menggenjot penjualannya, dimajukanlah “Another Brick in the Wall (Part II)” sebagai single dari album konseptual tersebut. Lagu ini mengisahkan kemuakan pribadi terhadap sistem pendidikan yang stagnan, kasar dan tidak maksimal, Roger meramu sebuah lagu yang akan terus terkenal hingga masa sekarang. Single tersebut berhasil menjadi lagu hit nomor 1 di Britania Raya, Amerika dan Jerman Barat pada saatnya dirilis.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh reivanramdhani01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 04 Aug 21