Tuliskan ciri-ciri sayuran akar yang baik​

Berikut ini adalah pertanyaan dari tutia22 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tuliskan ciri-ciri sayuran akar yang baik​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Sayuran akar sudah cukup umur dan berukuran besar. Tidak tumbuh tunas. Bagian luar tidak ada yang membusuk, memar atau bahkan bekas gigitan hama. Bentuknya lurus dengan diameter yang proporsional.

Tolong Sekali Jangan Di Hapus Jawabannya. Susah Tau Nyari Nya Di Buku. Tolong Hargaiii!!!.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yulijegeg89 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 10 Aug 21