1. Jelaskanlah pengertian reklame! 2. Sebutkanlah ciri-ciri reklame! 3. Jelaskanlah fungsi reklame! 4.

Berikut ini adalah pertanyaan dari tjahjadievan22 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Jelaskanlah pengertian reklame!2. Sebutkanlah ciri-ciri reklame!
3. Jelaskanlah fungsi reklame!
4. Sebutkanlah jenis-jenis reklame!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. menurut Barata adalah suatu aktivitas yang bertujuan menyampaikan ide, informasi barang atau jasa, agar menarik perhatian banyak orang terkait ide atau produk dan jasa yang sudah diinformasikan tersebu

2. • Singkat, jelas, dan mudah dimengerti. Kata-kata yang digunakan dalam reklama singkat, jelas, dan mudah dimengerti.

• Menarik dan mencolok. Desain reklame mencolok.

• Jujur. Pesan yang disampaikan dalam reklame harus jujur.

3. Fungsi Reklame

Membujuk atau mengajak calon konsumen untuk menggunakan jasa atau membeli produk yang sudah diinformasikan. Memberikan informasi yang jelas dan singkat pada calon konsumen terkait produk barang atau jasa yang dipromosikan.

4.Reklame audiovisual. Jenis reklame yang disampaikan dalam bentuk gambar dan suara. ...

Reklame audio. ...

Reklame visual. ...

Reklame indoor. ...

Reklame outdoor. ...

Reklame komersial. ...

Reklame non-komersial. ...

Singkat, jelas, dan mudah dimengerti

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh LaskarAlexander dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 05 Dec 21