Jelaskan âp yang đi maksud dengan seni patung​

Berikut ini adalah pertanyaan dari lwinda664 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan âp yang đi maksud dengan seni patung​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Seni patung adalah cabang karya seni rupa tiga dimensi, diciptakan dengan metode subtraktif (metode mengurangi bahan seperti memotong, memahat, menatah dan sejenisnya) atau metode adiktif (metode yang membentuk model terlebih dahulu dengan mengecor atau mencetak). Patung bersifat tiga dimensi atau benda yang bervolume.

Penjelasan:

Maaf jika salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Bilqistsabitah051008 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 02 Feb 22