Latihan rolling atau kopstand disebut senam

Berikut ini adalah pertanyaan dari JeonAdhel1508 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Latihan rolling atau kopstand disebut senam

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Senam lantai

Penjelasan:

SENAM lantai merupakan salah satu jenis olahraga yang dilakukan dengan gerakan di lantai dan menggunakan matras sebagai alasnya.

Senam berasal dari istilah bahasa Inggris “gymnastic” yang artinya dilakukan di ruang khusus melibatkan performa gerak, kekuatan, kecepatan, dan keserasian gerak fisik.

Macam-macam Senam Lantai Tanpa Alat

Sikap lilin.

Guling depan.

Guling belakang.

Guling lenting.

Handstand dan headstand.

Kayang.

Loncat harimau.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ganissaraswati dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 17 Apr 22