Berikut ini adalah pertanyaan dari callmearyaniiyaa pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar
mapel : prakarya
kelas : 9
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Tang (bisa tang lancip atau tumpul), Palu, Obeng minus dan plus ukuran kecil, pisau kecil/pisau lipat, gunting tumpul (gunting bekas), solder beserta kawat timahnya, mistar dan pensil.
2. -potong kabel sepanjang 10 cm sebanyak 2 potong,sehingga sisa kabel 2 m tersebut menjadi 180 cm.
-ambil salah satu potongan kabel sepanjang 10 cm,lalu sambungkan dengan kabel bel listrik seusai warna.
-sambung kembali ujung kabel yang belum terpasang kerumahan lampu.
3. Ketam kayu manual sudah sejak lama menjadi alat utama pada proses pengerjaan kayu. Berfungsi untuk menghaluskan permukaan kayu setelah keluar dari kiln dry. Begitu banyak jenis dan bentuk alat serut manual ini dan fungsinya-pun bermacam-macam.
4. gunting : Terdapat gerigi pada bagian kepala gunting seng ini setebal 2 mm yang dapat digunakan untuk membantu proses pemotongan baja ringan, stainless steel ataupun alumunium. ... Selain untuk memotong baja ringan, gunting serbaguna ini juga bisa digunakan untuk memotong bahan kulit, kawat, seng.
5. -
Penjelasan:
Maaf yang nomer 5 sy gk tau
maaf kalo kepanjangan
maaf kalo salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh MiyuxSean dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 08 Dec 21