tuliskan ciri² gerakan tarian daerah dari Sumatra dan Bali ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari merrytaihuttu pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar

Tuliskan ciri² gerakan tarian daerah dari Sumatra dan Bali ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

ciri ciri gerakan tarian dari Sumatera

-dilakukan secara lincah dan gesit

-gerakan tari lebih menekan pada gerakan kaki

-gerakan cenderung patah-patah dan memiliki kesan kuat

-gerakan pada lengan, kepala,dan jari tidak terlalu rumit

ciri ciri gerakan tarian dari Bali

-menggunakan gerakan yang lincah dan gesit

-adanya gerakan mata yang dilakukan oleh para penari

-adanya gerakan kaki yang dilakukan secara menekuk atau setengah jongkok

-gerakan tari yang sangat selaras dan sesuai dengan iringan musik

Penjelasan:

semoga membantu

≧∇≦

answer by ash}

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh satiman0282 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 05 Aug 22