jaranan tari dari mana dan jelaskan konsep dari tarinya asal

Berikut ini adalah pertanyaan dari bhyuraa pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar

Jaranan tari dari mana dan jelaskan konsep dari tarinya asal usul tarinya propertinya

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

TARI JARANAN

PENGERTIAN TARI JARANAN

Apakah anda tahu apa itu tari jaranan ? tari jaranan adalah dari dari salah satu tari tradisional khas daerah provinsi jawa timur yang keberadaannya sudah ada pada tahun 1041 swjak Abad ke 10 Hijriah. tarian ini sudah berumur ratusan tahun dan ditampilkan oleh para penari yang menunggangi kuda berbahan bambu.

ASAL USUL TARI JARANAN

Beberapa orang yang melamar putri dari Raja Airlangga ini berasal dari beberapa daerah. seperti dari Blitar ada Toh Bagus yang merupakan utusan Singo Borong, dari Wangker ada Klono Sawendono, dari Pesisir Kidul ada Kalawraha yang merupakan seorang adipati, kemudian dari Blitar lagi ada Empat Prajurit.

Semua pelamar kemudian mengikuti sayembara di Kediri yang di adakan Dewi Songgo Langit. Bahkan ada pelamar yang ketika menuju ke Kediri saling bertemu, namun sebelum sampai mereka sudah bertengkar terlebih dahulu.

Sesampai di Kediri, para pelamar melakukan Sayembara dan akhirnya di menangkan oleh Klono Sewandono dari Wangker yang mengalahkan Singo Ludoyo utusan Singo Barong. dalam kekalahannya Singo Ludoyo meminta agar tidak di bunuh oleh Klono Sewandono dan di setujui.

Namun Klono Sewandono meminta syarat agar Singo Barong ikut mengiringi acara pernikahannya dengan Dwi Sangga Langit menuju Wengker.

dalam iringan pernikahan itu di iringi oleh kuda kuda yang dalan bahasa Jawa jaran jaran dengan alunan musik terompet dari bambu dan kenong dari besi.

Semoga membantu yahhh

Maaf Klo Salah !!!!!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bre33 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 10 Jul 22