Berikut ini adalah pertanyaan dari khansanadhiff pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Arti dari kata "daékan" di Bahasa Sunda adalah rajin, suka bekerja.
Pembahasan
Kata "daékan" termasuk kedalam jenis kata sifat. Secara umum, kata sifat adalah kelas kata yang digunakan untuk menerangkan, menjelaskan, dan menggambarkan keadaan kata ganti atau kata benda. Jadi, kata sifat digunakan untuk menerangkan, menjelaskan, ataupun menggambarkan suatu objek atau benda.
Berikut ini adalah beberapa contoh kata sifat dalam Bahasa Sunda!
- Adigung, Agul : Sombong
- Ageung, Badag, Gedé : Besar
- Alit, Leutik : Kecil
- Alus, Saé : Bagus
- Ambek, Bendu : Marah
- Amis : Manis
- Asak : Matang
- Atah : Mentah
- Awon, Butut : Rusak
- Bageur : Baik hati
- Balabah : Ramah
- Bangor : Nakal
- Bedegong, Merekedeweng : Keras kepala
- Begung, Begéng, Begang : Kurus
- Berag : Riang
- Beresih : Bersih
- Beunghar : Kaya
- Bodo : Bodoh
- Buruk : Busuk
- Caang : Cerah, Terang
- Calakan, Daék, Geten, Getol : Rajin
- Culudur : Tidak Sopan
- Déét : Dangkal
- Éndah : Indah
- Éra, Isin : Malu
- Geulis : Cantik
- Hampang : Ringan
- Handeueul, Kuciwa : Kecewa
- Haseum : Asam
- Hipu : Lunak
- Imut : Imut
- Jangkung : Tinggi (badan)
- Jero : Dalam
- Kasép : Tampan, Ganteng
- Kayungyun : Lucu, Menarik hati
- Kedul : Males
- Keuheul : Jengkel
- Kotor, Ledok : Kotor
- Lada : Pedas
- Lintuh : Gemuk
- Luhur : Tinggi
- Mahal, Awis : Mahal
- Murah, Mirah : Murah
- Ngora, Anom : Muda
- Ogo : Manja
- Pait : Pahit
- Palsu : Palsu
- Pangsét : Asin
- Pelem : Lezat
- Poék : Gelap
- Ruksak : Rusak
- Sarakah : Serakah
- Sieun : Takut
- Téréh, Gancang, Énggal : Cepat
- Teuas : Keras
- Tiis : Dingin
- Timburu : Cemburu
- Tiris : Merasa dingin
jrrd...
Pelajari Lebih Lanjut
Ayo, pelajari juga materi di bawah ini ya!
- Conto kalimah tina kecap barang, kecap pagawéan, kecap sipat, jeung kecap bilangan : yomemimo.com/tugas/17931349
Detail Jawaban
Mapel: Basa Sunda
Kelas: 7
Bab: Bab 1 - Paguneman
Kode kategorisasi: 7.13.1
Kata kunci: arti, daékan
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh FajarKim dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 06 Jun 22