Sebutkan keragaman karya seni​

Berikut ini adalah pertanyaan dari qarydotid pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar

Sebutkan keragaman karya seni​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Keragamannya:

Penjelasan:

Karya seni rupa terapan Nusantara dapat berwujud dua atau tuga dimensi yang memiliki fungsi tertentu dalam kehidupan sehari-hari.ContohKarya seni rupa pada fase sejarah seperti dolmen,menhir,biasannya digunakan untuk upacara adat roh nenek moyang terdahulu(perlengkapan ritual keagamaan). Karya seni rupa terapan merupakan sesuatu yang dapat memuaskan perasaan seseorang karena kehalusan dan keindahan yang diwujudkan dalam bentuk rupa.Keberadaan seni rupa di Indonesia pada zaman dahulu tampak jelas pada wujud dibangunnya rumah-rumah berukir oleh para pendatang masuk Indonesia.Peninggalannya berupa Candi Borobudur,Candi Prambanan,dan Candi Penataran.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Fernanadytia dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 04 Jun 22