do ke re melewati tust hitam=

Berikut ini adalah pertanyaan dari andifadilah370 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar

Do ke re melewati tust hitam=
tust putih=​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Dalam tuts piano terdapat dua warna yaitu hitam dan putih. dalam satu oktaf terdapat 12 tuts yang terdiri dari 7 tuts putih dan 5 tuts hitam. antara tuts satu ke tuts berikutnya dalam satu oktaf tersebut ada dua macam interval nada yaitu tone dan semitone. tone artinya berjarak satu nada dan semitone berjarak setengah nada.

jarak nadanya yaitu =

C# D# F# G# A#

Db Eb Gb Ab Bb

Tuts putih berfungsi sbgai memainkan nada" pokok atau nada asli.

Tuts hitam berfungsi untuk memainkan nada" kromatis.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh pemaincadangan4 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 18 Dec 22