B. Buatlah brosur dengan memperhatikan hal-hal berikut! 1. Menceritakan keunikan

Berikut ini adalah pertanyaan dari natanaelkumendong44 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar

B. Buatlah brosur dengan memperhatikan hal-hal berikut!1. Menceritakan keunikan atau ciri khas tarian yang dimiliki oleh daerahmu. (Sulawesi, Utara.)

2. Menceritakan sejarah tarian tersebut .
(Tari Maengket)

3. Menjelaskan properti yang digunakan dalam tarian dan kegunaan tarian .
tolong dijawab ya!!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Pada umumnya, tari dari daerah Sulawesi merupakan tari kelompok dengangerakan yang lemah gemulai dan mempunyai makna mendalam. Pola lantai yang digunakan pada umumnya sederhana, yaitu sejajar, melingkar, dan barbaris-baris. Tari dari Daerah Sulawesi Utara Gerakan pencak silat merupakan salah satu gerakan dasar dari salah satu tari daerah Sulawesi Utara, yaitu tari Masale. Gerakan tarian ini terkesan kuat, ringan, dan cepat seperti pada gerakan lompatan kaki dan putaran tubuh. Selain tari Masale, terdapat pula tari Kabasaran.

2. Tari Maengket berasal dari Minahasa, tepatnya Suku Tombulu, Sulawesi Utara. Tarian ini dilakukan oleh kelompok orang yang menyanyi sambil menari bahkan saling berpegangan tangan. Melansir dari situs kemdikbud, dulunya, tari ini tidak disebut sebagai Tari Maengket, tapi Maengket saja.

3. Salah satu fungsi properti tari adalah menggambarkan tema tarian. Sehingga memberikan gambaran secara utuh akan tema tarian tersebut, Kids. Perlu diketahui enggak semua tarian tradisional Indonesia menggunakan properti tambahan.

Penjelasan:

jangan lupa follow aku dan nanti aku followback, dan jangan lupa untuk jadikan jawaban terbaik okeyy

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fitrianggreyani8 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 31 Jan 23