jelaskan fungsi pendidikan dari cerita rakyat​

Berikut ini adalah pertanyaan dari atiaya77 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar

Jelaskan fungsi pendidikan dari cerita rakyat​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Fungsi cerita rakyat untuk pendidikan adalah memberikan pesan atau amanat kepada pembaca atau pendengar. Cerita rakyat banyak mengandung nilai moral dalam kisah-kisah yang dihadirkan, hal ini akan sangat baik untuk memberikan pembelajaran karakter kepada masyarakat, misalnya anak-anak atau para remaja.

Penjelasan:

maav kalau salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tts29 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 15 Jul 23