kebersihan Sebagian daripada iman asal gambar cerita​

Berikut ini adalah pertanyaan dari norkhansasalsabila pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar

Kebersihan Sebagian daripada iman asal gambar cerita​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kebersihan Adalah Sebagian Dari Iman”

Muslimat NU dalam hal terkait “Kebersihan” sangat peduli, kebersihan memiliki makna dan fadhilah sangat besar, menjaga kebersihan sangat dianjurkan oleh Allah Swt. di dalam Al Qur’an dan Hadis Rasulullah Saw. Fikh berhaluan Ahlu Sunnah wal Jama’ah Annahdliyah di Muslimat NU.

RelatedPosts

Tadarus, Kajian Tafsir Online Amaliah Ramadan 1444 H.

Bulan Sya’ban, keutamaan amal setiap hari Senin dan Kamis

Ijazah Syekh Fadhil Al-Jaelani di perhelatan 1 Abad NU Sidoarjo.

Sebagai bagian dari Muslimat NU, kita harus menjaga kebersihan mulai dari keluarga, lingkungan warga Muslimat NU dimana pun berada, diawali dengan menekankan kebersihan hati (batin) mulai dari Pengurus Wilayah, Cabang, Anak Cabang, Ranting, Anak Ranting bahkan sampai cabang luar negeri atau PCI ( Pengurus Cabang Istimewa), yang di kemas dengan apik dalam bentuk melalui pembiasaan Doa dan Riyadhah bersama.

Sebagai hamba Allah SWT,kita harus mengetahui bahwa agama Islam adalah agama yang mendorong semua umatnya untuk mencintai kebersihan. Disebutkan :“Annadhafatu Minal Iman” yang berarti “kebersihan adalah sebagian daripada iman”.Ini berarti dalam kehidupan kita harus menjaga kebersihan lahir maupun batin, jasmani juga rohani kita seperti yang sudah dilaksanakan dan sudah tertanam dalam diri Baginda Rasulullah SAW juga para Nabi dan para Shalihin.

Dari Abu Hurairah Rasulullah Saw. bersabda, yang diriwayatkan HR.Ath-Thabrani yang artinya :

“Bersihkanlah segala sesuatu semampu kamu. Sesungguhnya Allah Swt. membangun Islam ini atas dasar kebersihan dan tidak akan masuk surga kecuali setiap yang bersih”.

Cara-cara yang diajarkan Rasulullah Saw. dalam menjaga kebersihan :

1. Beliau selalu mencuci tangan di waktu kapanpun.

Iman Nawawi menyatakan, anjuran mencuci tangan ini tidak terbatas, yakni kapanpun saat ragu apakah ada najis yang menempel di tangan atau tidak.

Rasulullah Saw. bersabda :

“Apabila ada seorang di antara kalian bangun tidur, hendaknya ia menuangkan air ke atas tangannya tiga kali sebelum memasukan tangannya ke dalam bejana, karena dia tidak mengetahui di mana tangannya berada saat tidur”. (HR Bukhari Muslim).

2. Membersihkan badan dengan mandi.

Dalam Islam, menjaga kebersihan badan harus kita niatkan untuk kebaikan diri sendiri agar selalu sehat dan terhindar dari penyakit,juga agar mendapatkan keridaan dan cinta dari Allah Swt.

3. Memperhatikan kebersihan dan gaya rambut.

Rasulullah adalah pribadi yang menarik yang selalu menjaga kebersihan dan gaya rambutnya tertata rapi.

Dimana Beliau menyisir rambut dan memakai minyak di rambutnya.

Hadis riwayat At-Tirmidzi yang artinya :

“Dari Anas bin Malik, ia berkata : Rasulullah Saw. seringkali memakai minyak di kepalanya, sering menyisir jenggotnya dan sering kali memakai penutup kepala”.

4. Rasulullah selalu menjaga kebersihan mulut dengan menyikat gigi dan bersiwak.

Dengan menyikat gigi, seseorang bisa menjaga agar orang lain tidak terganggu dengan bau mulutnya.

Baginda Rasulullah SAW selalu bersiwak dan membersihkan mulut dengsn memakai tusuk gigi setelah makan, agar tidak ada makanan yang tersangkut di giginya.

Nabi Saw. bersabda, yang diriwayatkan HR. Bukhari yang artinya :

“Sekiranya tidak memberatkan umatku atau manusia, niscaya aku akan perintahkan kepada mereka untuk bersiwak (menggosok gigi), pada setiap kali hendak shalat”.

5. Menjaga kebersihan dan kerapian pakaian

Beliau Rasulullah Saw. selalu menjaga penampilan dengan memakai pakaian bersih, rapi dan sesuai dengan berbagai

Penjelasan:

silahkan ambil poster nya

Jawaban:Kebersihan Adalah Sebagian Dari Iman”Muslimat NU dalam hal terkait “Kebersihan” sangat peduli, kebersihan memiliki makna dan fadhilah sangat besar, menjaga kebersihan sangat dianjurkan oleh Allah Swt. di dalam Al Qur’an dan Hadis Rasulullah Saw. Fikh berhaluan Ahlu Sunnah wal Jama’ah Annahdliyah di Muslimat NU.RelatedPostsTadarus, Kajian Tafsir Online Amaliah Ramadan 1444 H.Bulan Sya’ban, keutamaan amal setiap hari Senin dan KamisIjazah Syekh Fadhil Al-Jaelani di perhelatan 1 Abad NU Sidoarjo. Sebagai bagian dari Muslimat NU, kita harus menjaga kebersihan mulai dari keluarga, lingkungan warga Muslimat NU dimana pun berada, diawali dengan menekankan kebersihan hati (batin) mulai dari Pengurus Wilayah, Cabang, Anak Cabang, Ranting, Anak Ranting bahkan sampai cabang luar negeri atau PCI ( Pengurus Cabang Istimewa), yang di kemas dengan apik dalam bentuk melalui pembiasaan Doa dan Riyadhah bersama.Sebagai hamba Allah SWT,kita harus mengetahui bahwa agama Islam adalah agama yang mendorong semua umatnya untuk mencintai kebersihan. Disebutkan :“Annadhafatu Minal Iman” yang berarti “kebersihan adalah sebagian daripada iman”.Ini berarti dalam kehidupan kita harus menjaga kebersihan lahir maupun batin, jasmani juga rohani kita seperti yang sudah dilaksanakan dan sudah tertanam dalam diri Baginda Rasulullah SAW juga para Nabi dan para Shalihin.Dari Abu Hurairah Rasulullah Saw. bersabda, yang diriwayatkan HR.Ath-Thabrani yang artinya :“Bersihkanlah segala sesuatu semampu kamu. Sesungguhnya Allah Swt. membangun Islam ini atas dasar kebersihan dan tidak akan masuk surga kecuali setiap yang bersih”.Cara-cara yang diajarkan Rasulullah Saw. dalam menjaga kebersihan :1. Beliau selalu mencuci tangan di waktu kapanpun.Iman Nawawi menyatakan, anjuran mencuci tangan ini tidak terbatas, yakni kapanpun saat ragu apakah ada najis yang menempel di tangan atau tidak.Rasulullah Saw. bersabda :“Apabila ada seorang di antara kalian bangun tidur, hendaknya ia menuangkan air ke atas tangannya tiga kali sebelum memasukan tangannya ke dalam bejana, karena dia tidak mengetahui di mana tangannya berada saat tidur”. (HR Bukhari Muslim).2. Membersihkan badan dengan mandi.Dalam Islam, menjaga kebersihan badan harus kita niatkan untuk kebaikan diri sendiri agar selalu sehat dan terhindar dari penyakit,juga agar mendapatkan keridaan dan cinta dari Allah Swt.3. Memperhatikan kebersihan dan gaya rambut.Rasulullah adalah pribadi yang menarik yang selalu menjaga kebersihan dan gaya rambutnya tertata rapi.Dimana Beliau menyisir rambut dan memakai minyak di rambutnya.Hadis riwayat At-Tirmidzi yang artinya :“Dari Anas bin Malik, ia berkata : Rasulullah Saw. seringkali memakai minyak di kepalanya, sering menyisir jenggotnya dan sering kali memakai penutup kepala”.4. Rasulullah selalu menjaga kebersihan mulut dengan menyikat gigi dan bersiwak.Dengan menyikat gigi, seseorang bisa menjaga agar orang lain tidak terganggu dengan bau mulutnya.Baginda Rasulullah SAW selalu bersiwak dan membersihkan mulut dengsn memakai tusuk gigi setelah makan, agar tidak ada makanan yang tersangkut di giginya.Nabi Saw. bersabda, yang diriwayatkan HR. Bukhari yang artinya :“Sekiranya tidak memberatkan umatku atau manusia, niscaya aku akan perintahkan kepada mereka untuk bersiwak (menggosok gigi), pada setiap kali hendak shalat”.5. Menjaga kebersihan dan kerapian pakaianBeliau Rasulullah Saw. selalu menjaga penampilan dengan memakai pakaian bersih, rapi dan sesuai dengan berbagaiPenjelasan:silahkan ambil poster nya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fadlihermawan030810 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 20 Apr 23