Berikut ini adalah pertanyaan dari shirleenpardosi12 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar
3. Sebutkan dua contoh alat untuk menggambar dengan teknik basah! Jawab
4. Apa yang dimaksud hukum perspektif dalam menggambar?
5. Mengapa teknik siluet juga disebut dengan teknik bayangan?
plisss kak besok di kumpul
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Teknik Siluet (blok) Teknik siluet adalah teknik menutup objek gambar dengan menggunakan satu warna sehingga menimbulkan kesan siluet (blok).
2. tidak membutuhkan air atau minyak untuk mengencerkan media pewarna
3. cat air, cat poster, tinta bak atau tinta Cina, berbagai jenis kuas, dan palet cat air.
4. Semua garis yang sejajar dengan horizon tetap sejajar dengan horizon
5.menggunakan satu warna (hitam) untuk menutup objek gambar sehingga terbentuklah perwujudan karakter pada objek.
jadikan jawaban yg terbaik y
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zefazefanyahelena dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 27 Jun 23