15. Padang rumput yang dipenuhi oleh semak atau perdu dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari zhafifasshidiq pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

15. Padang rumput yang dipenuhi oleh semak atau perdu dan diselingi oleh beberapa jenis pohon yang tumbuh menyebar, seperti palem dan akasia. Sistem biotik ini biasanya terbentukdi antara daerah tropis dan subtropics

C. Estacado

A. Stepa B. Prairie

D. Sabana

16. Hutan berfungsi sebagai penampung karbon dioksida, habitat hewan, modulator arus hidrolika dan pelestari tanah serta merupakan satu di antara aspek biosfer bumi yang paling penting. Selain itu, masih banyak manfaat hutan bagi keberlangsungan hidup manusia dan lingkungan. Hutan sebagai paru paru dunia, adalah fungsi...... hutan

A. Fungsi ekonomis

B. Fungsi ekologis

C. Fungsi klimatologi

D. Fungsi hidrologis


17. perhatikan ciri ciri bioman berikut ini:
a) Memiliki curah hujan yang sangat sedikit, kurang lebih hanya 25 mm per tahunnya.

b) Kelembapan udaranya sangat rendah karena kurangnya air.

c) Penguapan atau proses evaporasi tumbuhan sangat cepat karena udara yang kering

dengan tingkat penyerapannya lambat.

Ciri ciri tersebut di atas, adalah....

A. Hutan Stepa

B. Hutan Sabana

C. Hutan Tropis

D. Hutan Boreal

18. Perhatikan ciri ciri bioma berikut ini:

A. Memiliki suhu hangat sepanjang tahun.

B. Memiliki dua musim, yakni musim kemarau yang sangat panjang dan musim basah.

C. Dihuni hewan-hewan besar, dan terspesialisasi.

D. Tanah di sabana tidak terlalu subur

Ciri ciri tersebut di atas, adalah ....

A. Hutan Stepa

B. Hutan Sabana

C. Hutan Tropis

D. Hutan Boreal


19. Perhatikan ciri ciri bioma berikut ini:
a) Dapat melindungi pantai dari abrasi dan instrusi air laut di pesisir pantai.

b) Melindungi dari hempasan ombak yang kuat sehingga tidak langsung menerjang dataran.

c) Akarnya sebagai tempat atau rumah kepiting, udang, dan ikan ikan kecil.

Ciri ciri di atas adalah

A. Hutan Tropis

B. Hutan Boreal

C. Hutan Mangrove

D. Hutan Laut

20. Hutan merupakan tempat tinggal bagi hewan, alam liar sebagai tempat hewan hidup Tempat mencari makan. Selain itu, hutan juga sebagai pemasok dan penyedia makanan bagi hewan hewan yang tinggal di dalamnya. Dan paparan tersebut merupakan butan

A. Fungsi ekonomis

B. Fungsi ekologis

C Fungsi Klimatologis

D. Fungsi hidrologis

21. Meskipun dibutuhkan dalam jumlah kecil, mineral ini penting untuk fungsi metabolisme tubuh. Mineral terbagi menjadi dua jenis yaitu mineral makro dan mikro. Yang termasuk dalam

golongan mikro mineral antara lain

A. Natrum, Klorida, Kalium, dan Kalsium.

B. Yodium, Mangan, Selenium, dan Kromium

C. Fosfor, Magnesium, Selenium, dan Sulfur

D. Natrium, Yodium, Kalium, dan Kalsium

22. Manfaat batu bara di kehidupan sehari-hari antara lain sebagai sumber bahan bakar, pembangkit listrik, menghasilkan produk gas, membantu produksi pupuk pertanian, dan untuk produksi industri aluminium. Tambang batu bara terbesar di Indonesia adalah berasal dari pulau

A. Papua

C. Sulawesi

B. Kalimantan

D. Sumatera

23. Manfaat pertambangan emas secara langsung adalah menjamin stok logam mulia tersebut aman di pasaran. Secara mandiri, Indonesia mampu mencukupi kebutuhan dalam negeri supaya tidak kehabisan. Logam mulia tersebut bisa difungsikan sebagai perhiasan, aksesoris atau investasi. Badan usaha milik negara (BUMN) yang mengelola pertambangan emas adalah

A. PT Antam (Persero)

B. PT Pertamina (Persero)

C. PT Sucofindo (Persero).

D. PT PAL (Persero)

24. Gunung Merapi yang terdapat diwilayah kabupaten Klaten, Sleman, Magelang, dan Bolyolali merukapan penghasil mineral pasir terbesar untuk ditambang. Jenis pasir yang dihasilkan oleh gunung merapi adalah jenis pasir.....

A. Pasir besi

B. Pasir andesit

C. Pasir diorite

D. Pasir breksi

25. Daerah tambang emas terbesar di Indonesia adalah Papua. Cadangan emas di Papua saat ini sebanyak 1.876 juta ton biji dan 1.875 juta ton biji untuk cadangan perak. Mengutip dari akseleran.co.id. Tembagapura yang berada di Provinsi Papua menyimpan cadangan emas terbanyak di Indonesia. Tambang emas Freeport Indonesia terletak di kabupaten...

A. Sorong

B. Mimika

C. Merauke

D. Manokwari​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

15. D. Sabana

16. C Fungsi Klimatologis

17. A. Hutan Stepa

18. B. Hutan Sabana

19. C. Hutan Mangrove

20. B. Fungsi ekologis

21. B. Yodium, Mangan, Selenium, dan Kromium

22. B. Kalimantan

23. A. PT Antam (Persero)

24. B. Pasir andesit

25. B. Mimika

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh brianpratama221 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 15 Jan 23