15. Seni musik tradisi yang berkembang dengan menitikberatkan unsur-unsur keindahan

Berikut ini adalah pertanyaan dari miraa22550 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar

15. Seni musik tradisi yang berkembang dengan menitikberatkan unsur-unsur keindahan (estetika) serta nilai-nilai filosofi yang terkandung di dalamnya disebut..... A. Seni musik tradisi klasik B. Seni musik tradisi rakyat C. Seni kreasi musik daerah D. Seni musik modernisasi 16. Di bawah ini yang merupakan contoh alat musik ansambel melodis adalah..... A. triangle B. gendang C. gong D. pianika 17. Berikut ini adalah termasuk contoh alat musik ansambel ritmis, kecuali..... A. B. tamborin C. rekorder D. gendang 18. Alat musik Sasando berasal dari daerah.... A. Bali B. Nusa Tenggara Timur C. Sulawesi Utara D. Sulawesi Selatan 19. Calung adalah alat musik yang dimainkan dengan cara..... drum set​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

15. a. seni musik tradisi klasik

16. d. pianika

17. c. rekorder

18. b. nusa tenggara timur

19. calung dimainkan dengan cara memukul wilahan (batang) dari ruas-ruas tabung bambu yang tersusun menurut titi laras pentatonik

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh chelseakhaerunisa19 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 10 Aug 23