4 contoh limbah keras yang dapat ditemukan di area perkotaan​

Berikut ini adalah pertanyaan dari 1234567890009876266 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar

4 contoh limbah keras yang dapat ditemukan di area perkotaan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Timbal

2. Logam berat

3. Sampah plastik,kaca,dsb.

4. Limbah cair pabrik

Penjelasan:

1. Timbal biasanya digunakan para penduduk kota untuk menjernihkan air,namun karna pemakaian yang berlebihan menyebabkan air tercemar.

2. Ini terjadi karena terdapat banyak pertambangan,menyebabkan zat-zat logam berbahaya mengalir di air dan menyebabkan air tercemar.

3. Plastik-plastik,seng,besi,kaca,dsb.Timbul karena mayoritas produk-produk barang komsumsi di kota memakai benda-benda tersebut sebagai pembungkus barang.Contohnya sirup,snack,baju,dll.

4. Karena di perkotaan terdapat banyak pabrik-pabrik dan industri,banyak diantara dari mereka membuang limbah ke perairan tanpa diolah terlebih dahulu,padahal hal ini akan menimbulkan dampak buruk bagi ekosistem dan manusia lainnya.

Jadkan Jawaban Terbaik ya^^ Thanks

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RhanifhaChan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 04 Jun 21