1. Jelaskan perbedaan interval nada harmonis dan melodis!2. Apa yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari mutia406999 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar

1. Jelaskan perbedaan interval nada harmonisdan melodis!

2. Apa yang dimaksud dengan interval melodis

descending?

3. Gambarlah salah satu contoh interval nada

harmonis!

4. Bagaimana interval nada pada nada G mayor?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Interval nada harmonis adalah dua nada yang dimainkan secara bersamaan, sedangkan interval nada melodis adalah dua nada yang dimainkan satu nada, kemudian menyusul satu nada lainnya secara berurutan.

2.Interval melodis descending adalah interval dari nada tinggi ke nada rendah

.

3.ada di gambar

4.Pada interval nada G mayor ada satu nada yang harus dinaikkan agar interval nadanya berubah. Nada tersebut adalah nada F menjadi Fis. Dengan begitu, interval nada G Mayor akan berubah menjadi 1-1-1/2-1-1-1-1/2.

Penjelasan:

Semoga membantu :)

Jawaban:1. Interval nada harmonis adalah dua nada yang dimainkan secara bersamaan, sedangkan interval nada melodis adalah dua nada yang dimainkan satu nada, kemudian menyusul satu nada lainnya secara berurutan.2.Interval melodis descending adalah interval dari nada tinggi ke nada rendah.3.ada di gambar4.Pada interval nada G mayor ada satu nada yang harus dinaikkan agar interval nadanya berubah. Nada tersebut adalah nada F menjadi Fis. Dengan begitu, interval nada G Mayor akan berubah menjadi 1-1-1/2-1-1-1-1/2.Penjelasan:Semoga membantu :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fadhilahkhasanah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 02 Jun 21