37. Berdasarkan pemasangannya reklame media visual dibagi menjadi dua, yaitu

Berikut ini adalah pertanyaan dari dediprasetyo732 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar

37. Berdasarkan pemasangannya reklame media visual dibagi menjadi dua, yaitu reklame ...dan ....​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Reklame media visual dibagi dua jenis berdasarkan pemasangannya, yaitu reklame dalam ruang dan reklame luar ruang.

Penjelasan:

Reklame dalam ruang biasanya ditempatkan di dalam gedung yang strategis dan dapat dilihat orang secara jelas. Reklame di luar ruang biasanya ditempatkan di luar gedung yang sering dilalui orang, misalnya pada sisi persimpangan jalan raya yang padat.

Smoga Membantu yaa

Jadikan Jawaban Tercedas

NO COPAS!!!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh maes09 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Jun 21