Berikut ini adalah pertanyaan dari rafiflavinosabil12 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar
2. Tulislah langkah pembuatan kolase!
Jawab
3. Sebutkan bahan yang dapat digunakan untuk membuat karya aplikasi!
Jawab:
Apa manfaat membuat karya tangan?
Jawab:
5. Udin sedang membuat karya dengan teknik mosaik. Udin menggunakan bahan kaca
dalam karyanya tersebut. Mengapa Udin harus berhati-hati saat menggunakan kepingan
kaca untuk membuat mosaik?
Jawab:
singkat aja yang penting jelas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. jawab :Montase adalah menempel potongan kertas atau kain pada suatu gambar atau bidang untuk membuat karya seni yang baru sedangkan Mozaik adalah menempel benda 3 dimensi pada sebuah media untuk menghasilkan karya seni yang baru.
2.jawab :Pikirkan ide, tema dan gaya kolase.
Papan atau latar belakang dari kolase tersebut.
Kumpulkan bahan dan alat.
Bentuk bahan-bahan menjadi sesuai tema yang diharapkan.
Tambahkan hiasan.
Kumpulkan semua potongan, dan mulai tempelkan dengan lem.
Rekatkan, hingga tunggu kering dan selesai
3.jawab :Benang jahit, jarum pentul, bantalan jarum, mesin jahit, spul, pendedel (pembuka jahitan), bidal (topi jari), sekoci, sepatu jahit, mesin obras, mesin rumah kancing, mesin pasang kancing, mesin som dan mesin plisket, meteran/pita ukur, pensil, gunting kain, gunting kertas, gunting benang, gunting kecil, pendedel
Mengembangkan kreatifitas. ...
Mengajar anak mengikuti instruksi. ...
Melatih kemampuan motorik dan kemampuan dasar lainnya. ...
Kesempatan mengobrol orang tua dan anak. ...
Waktu tenang buat anak. ...
Membangun percaya diri. ...
Aktifitas yang akan diingat oleh anak.
5.jawab :agar tangan nya tidak luka
maaf kalo salah jadikan jawaban terbaik ya oce
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh titinfeaf dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 03 Jul 21