Berikut ini adalah pertanyaan dari yunisaragi59 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar
9.Ada beragam media yang dapat digunakanuntuk membuat karya berupa gambar
cerita. Berbeda media maka akan berbeda
pula alat yang akan digunakan. Media
menggambar berupa kain yang telah
dicampur dengan lem dikenal dengan
sebutan ....
A. karung goni
B.kanvas
C.kertas linen
D. karton
cerita. Berbeda media maka akan berbeda
pula alat yang akan digunakan. Media
menggambar berupa kain yang telah
dicampur dengan lem dikenal dengan
sebutan ....
A. karung goni
B.kanvas
C.kertas linen
D. karton
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
B. Kanvas
Penjelasan:
Tahapan pembuatan kanvas
- siapkan kain blacu
- siapkan kayu untuk sisi-sisi tempat kain blacu
- setelah itu hekter kain blacu bersama sisi-sisi kayu yang telah ada
- timpa kain blacu dengan lem
- setelah sekiranya cukup kering timpa dengan cat putih
- keringkan dan cat ulang kembali jika hasil belum maksimal
- tunggu mengering
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh llalia dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 31 May 21